Page 75 - YASMIN MODUL
P. 75
1. Jelaskan persamaan dasar akuntansi menurut
pemahamanmu sendiri!
2. Apa saja kelebihan dan kekurangan persamaan dasar
akuntansi!
3. Pada tanggal 15 November 2021 Toko Jaya Utama
melakukan pembelian untuk perlengkapan dengan
kredit seharga Rp 900.000 serta peralatan dengan
harga Rp 1.500.000.,
Buatlah persamaan akuntansinya!
UJI KOMPETENSI DASAR
1. Aktivitas ekonomi dapat dianggap sebagai suatu unit
pertanggungjawaban tersendiri, sehingga terpisah dari
pemiliknya merupakan salah satu asumsi dasar akuntansi,
yaitu ..
a. historical cost principle d. going
concem assumption
b. periodicity assumption e. economic
entity assumption
c. monetary unit assumption
2. Prinsip yang digunakan oleh perusahaan agar laporan
keuangan dapat dibandingkan setiap periodenya.adalah
prinsip …
a. mempertemukan d.
pengungkapan penuh
b. konsistensi e. biaya historis
c. pengakuan pendapatan
3. Kegiatan mengelompokkan transaksi keuangan
perusahaan ke dalam akun buku besar merupakan bagian
dari siklus akuntansi yang disebut dengan...
a. recording d. pelaporan.
b. summarizing e. penyusunan
c. clasification
73