Page 57 - E-Modul Berbasis Social Literacy
P. 57
GLOSARIUM
GLOSARIUM
Pengelolaan sumber daya alam yang menjamin
Pelestarian =
pemanfaatannya secara bijaksana.
Orang atau organisasi yang memberikan persediaan
Pemasok =
barang-barang yang dibutuhkan.
Pemeliharaan = Proses, cara, penjagaan dan perawatan.
Pengepul = Orang yang mengumpulkan atau membeli barang-barang.
Pekerja atau orang yang menyewa lahan dari pemilik
Penggarap =
tanah.
Barang atau jasa yang dibuat dan ditambah gunanya atau
Produk =
nilainya dalam proses produksi.
Bidang pekerjaan yang dilandasi pendidikan keahlian
Profesi =
tertentu.
Reboisasi = Penanaman kembali hutan gundul.
Sanggar = Tempat untuk kegiatan seni (tari, lukis, dan sebagainya.
Sejuk = Udara yang berasa dingin, segar dan nyaman.
Ukuran temperatur panas dan dingin yang diukur dengan
Suhu =
termometer.
Swadaya = Kekuatan atau tenaga sendiri.
Taraf = Tingkat atau kedudukan.
Cara penebangan dengan batas diameter dan kegiatan
Tebang Pilih =
pemudaan hutan.
53