Page 6 - E- Book Ni Wayan Tesni, S.Pd
P. 6

Bahan Bakar
                                              (
                                                 Bayu
           Angin (Bayu))                                                                                                            Minyak (BBM)
           Angin










                                                                                                         Bahan bakar minyak (BBM) berasal dari fosil

                                                                                                         hewan. Fosil hewan adalah hewan yang mati dan

                                                                                                         tertimbun di dalam tanah, jutaan tahun yang lalu.

                       Bayu (angin) memiliki energi

                       kinetik. Energi kinetik inilah yang

                       dapat menggerakkan kincir. Kincir                                                         BBM digunakan
                       angin        dapat         menggerakkan                                            menghidupkan kendaraan.

                       generator listrik. Generator listrik
                                                                                                                                                     BBM juga dapat digunakan di
                       akan       membangkitkan             energi                                                                                dapur untuk menyalakan kompor.

                       listrik. Pembangkit Listrik Tenaga

                       Bayu (PLTB) terbesar di Indonesia

                       terdapat       di    Sidrap,      Sulawesi

                       Selatan.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9