Page 10 - E-Modul Informatika Elemen Teknologi Informasi dan Komunikasi
P. 10

Telegram  :  Mirip  dengan  WhatsApp,  Telegram
         menawarkan  fitur  keamanan  tambahan  dan
         pengiriman pesan terenkripsi.
    Fitur:
     1.  Ruang Penyimpanan Besar
     2.  Kualitas Data yang Dibagikan Tidak Berubah
     3.  Fitur Username
     4.  Mengedit Pesan yang Sudah Terkirim
     5.  Kapasitas Grup yang Lebih Besar
     6.  Sembunyikan Fitur Last Seen
     7.  Login di Banyak Perangkat Sekaligus
     8.  Mengirim File Besar
         Facebook  Messenger  :  Aplikasi  ini  memungkinkan
         pengguna  berkomunikasi  dengan  teman-teman  di
         Facebook,  mengirim  pesan,  gambar,  video,  dan
         melakukan panggilan video.
     Fitur:
     1.  Jalin komunikasi dengan orang-orang kesayangan di aplikasi
      dan perangkat favorit Anda
     2.  Tonton  film,  video  musik,  acara  TV,  dan  lainnya  bersama
      teman melalui obrolan video.
     3.  Ungkapkan dengan emoji apa pun
     4.  Ekspresikan diri Anda
     5.  Buat  percakapan  Anda  lebih  seru  dengan  berbagai  efek  AR,
      efek pesan*, dan stiker selfie* seru.
     6.  Pilih  berbagai  tema  dan  warna  menarik  untuk  membuat
      obrolan Anda lebih personal
     7.  Pilih  pesan  tertentu  yang  ingin  Anda  balas  atau  teruskan,
      langsung di obrolan.
     8.  Gunakan  face  ID  atau  ID  sidik  jari  perangkat  Anda  untuk
      membuka  kunci  Messenger,  agar  hanya  Anda  yang  bisa
      mengakses obrolan.
    Aplikasi Media Komunikasi
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15