Page 25 - FLIPBOOK - CUACA
P. 25

10
                   Macam-Macam Cuaca







                                           Cuaca Berangin
































                                             Video 6. Cuaca Berangin


                   cuaca berangin, dapat diketahui lantaran adanya

                   angin  yang  berembus  dengan  cepat.  Lazimnya,


                   hal  tersebut  menyebabkan  berbagai  benda  bisa

                   berhamburan.


                   Bahkan  jika  angin  bergerak  sangat  cepat  dan

                   lebat,  hal  itu  dapat  mengakibatkan  pohon  atau

                   bangunan roboh. Untuk itu, kecepatan angin bisa


                   diukur menggunakan alat bernama anemometer.














                                                Audio 6. Cuaca Berangin
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30