Page 3 - MODUL AJAR PUTRI APRILIA_MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS TIK
P. 3

Landasan Teori







                             Kompetensi Inti


                        KI3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
                        dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa
                        ingin  tahunya  tentang  ilmu  pengetahuan,  teknologi,  seni,  budaya  dengan
                        wawasan  kemanusiaan,  kebangsaan,  dan  kenegaraan  terkait  fenomena  dan
                        kejadian tampak mata.
                        KI4  :  Menunjukkan  keterampilan  menalar,  mengolah,  dan  menyaji  secara
                        kreatif,  produktif,  kritis,  mandiri,  kolaboratif,  dan  komunikatif,  dalam  ranah
                        konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
                        lain yang sama dalam sudut pandang teori.






                             Kompetensi Dasar





                         3.1 Memahami konsep perbandingan dengan menggunakan tabel, grafik,
                         dan persamaan



                         4.1 Menyajikan konsep perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan
                         menggunakan tabel, grafik, dan persamaan dalam kehidupan sehari-hari








                              Tujuan Pembelajaran




                        3.1.1  Memahami konsep perbandingan senilai dan berbalik nilai.
                        3.1.2  Mengidentifikasi perbedaan antara perbandingan senilai dan berbalik nilai.

                        4.1.1   Menyelesaikan soal-soal yang melibatkan perbandingan senilai dan

                               perbandingan berbalik nilai dengan mengunakan persamaan, tabel, dan

                               grafik.
   1   2   3   4   5   6   7   8