Page 17 - PBA _Neat
P. 17

Ayo Berkreasi







         Menghitung Keliling dan Luas Jejaitan Bali


         Masih  ingatkah  kalian  jejaitan  Bali  yang  mempunyai  bentuk  bangun
         datar?

         Agar kalian lebih mudah memahami dan menggunakan rumus keliling

         dan luas bangun datar lakukan kegiatan sederhana berikut!




            Alat dan Bahan:
              1.  Janur

              2. Semat/stapler
              3. Pisau/gunting

              4. Tali/benang
              5.  Penggaris

              6. Alat tulis



            Cara Kerja
              1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan.
              2. Buatlah  2  jejaitan  Bali  yang  sederhana  seperti  contoh  yang  sudah

                 disampaikan bersama kelompoknya menggunakan janur dan semat/ stapler.
              3. Setelah jejaitan jadi ukur kelilingnya menggunakan benang, penggaris dan

                 rumus  keliling  dari  bentuk  jejaitan  tersebut.  Bandingkan  hasil  akhir  dari
                 keliling jejaitan yang diukur dengan cara yang berbeda.
              4.   Setelah  mendapatkan  keliling  dari  jejaitan  ukurlah  luas  dari  jejaitan  yang

                 telah dibuat.
              5. Tuliskan  hasil  kegiatan  sederhana  yang  telah  kalian  lakukan  dengan

                 klik/akses link di bawah ini.



















                                                                                                          13
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22