Page 4 - PBA _Neat
P. 4

PETUNJUK PENGGUNAAN E-BOOK INTERAKTIF










             Sebelum  mulai  menggunakan  e-book  dalam  proses

             pembelajaran  ini,  cermatilah  petunjuk  penggunaannya


             sebagai berikut:

                1.  Pastikan  jaringan  internet  memadai  saat  akan


                    mengakses e-book ini.

                2.  E- book dapat diakses pada smartphone/laptop/PC.


                3.  Buka  atau  klik  terlebih  dahulu  link  yang  telah

                    disediakan.


                4.  Perhatikan dan ikuti perintah yang ada pada e-book.

                5.  Pelajari  dengan  baik  materi  yang  terdapat  pada  e-

                    book dengan membaca informasi yang disampaikan,


                    menonton video pembelajaran atau mengakses link

                    yang sudah ditautkan pada e-modul.


                6.  Kerjakan  soal  latihan  dengan  sungguh  -  sungguh

                    langsung pada e-book.


                7.  Di  akhir  e-book  terdapat  soal  evaluasi  untuk

                    mengukur  kemampuan  kreativitas  siswa  setelah


                    belajar menggunakan e-book

                8.  Jika  kesulitan  dalam  mempelajari  e-book  tersebut,


                    diskusikan  dengan  teman  -  teman  dan  jika  belum

                    dapat diselesaikan bisa ditanyakan kepada guru.











                                                                                                              iii
   1   2   3   4   5   6   7   8   9