Page 6 - Orange & Navy Modern Company Newsletter
P. 6
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM REPUBLIK INDONESIA
KANTOR WILAYAH SULAWESI SELATAN
RUMAH TAHANAN NEGARA KEALS IIB SENGKANG
MANAJEMEN PERUBAHAN
Manajemen Perubahan adalah upaya yang dilakukan secara terstruktur dan sistematis
yang dimanfaatkan guna membantu individu, tim, ataupun organisasi dengan
menerapkan sarana, sumber daya dan pengetahuan dalam merealisasikan perubahan
dari kondisi sekarang menuju suatu kondisi yang lebih baik secara efektif dan efisien
untuk memperkecil dampak dari proses perubahanitu
RUTAN Kelas IIB Sengkang telah melaksanakan langkah-langkah menuju perubahan,
dimulai dari internal satuan kerjanya sendiri, dengan tujuan terbentuknya pola pikir dan
budaya kerja yang lebih baik.
Langkah tersebut dimulai dengan pembentukan tim kerja melalui rapat dan sosialisasi
mengenai zona integritas, dan dilanjutkan monitoring secara berkala oleh Kepala satuan
kerja.
Dalam pelaksanaan Manajemen Prubahan RUTAN Kelas IIB Sengkang memiliki beberapa
kendala antara lain:
1.POJOKINFORMASI
Pojok informasi merupakan sarana yang
dikembangkanoleh RUTAN Kelas IIB Sengkang
untuk memberikan informasi kepada seluruh
pegawai melalui Speaker aktif yang dipasang
dibeberapa tempat termasuk di dalam blok
hunian WBP, jadi setiap infirmasi yang harus di
sampaikan secara langsung dapat didengaroleh
seluruh pegawai maupunWBP.
2 .BINCANG PAGI BERSAMA KEPALA
Kegiatan ini diadakan setiap pagi setelah
apel oleh seluruh pejabat struktural yang
dipimpin langsung oleh Kepala RUTAN
untuk memfasilitasi dalam hal
permasalahan teknis yang dialami oleh
masingsubseksi.