Page 3 - E-MODUL USAHA
P. 3

Konsep  usaha  pada  hakikatnya  berkaitan  erat  dengan  konsep  energi.  Energi
               merupakan  penyebab  dari  adanya  usaha.  Akan  tetapi  usaha  juga  bisa  menyebabkan
               perubahan energi. Ada beberapa bentuk energi yang kita kenal, akan tetapi bentuk energi
               yang terkait dengan konsep usaha yang akan dibicarakan disini adalah bentuk energi yang
               terkait dengan gerak benda, yaitu energi kinetik dan energi potensial.





                  Dalam  modul  ini  akan  disajikan
                  dua kegiatan belajar, yaitu:


                  1.  Kegiatan Belajar 1 : Usaha
                  2.  Kegiatan Belajar 2 : Energi
                                                           Sebagian   besar   dari   kita   mungkin
                  Setelah  mempelajari  modul  ini   menafsirkan  istilah  “usaha”  sebagai  kegiatan  yang
                  Anda    diharapkan    memiliki    dilakukan  untuk  mencapai  sesuatu,  kegiatan  yang
                  kompetensi   memahami      dan    dilakukan  untuk  memperoleh  uang,  atau  kegiatan
                  konsep  usaha  dan  energi.  Secara   yang  dilakukan  untuk  mencapai  suatu  keinginan.

                  lebih   khusus    lagi.   Anda    Misalnya,  seorang  siswa  yang  belajar  dengan  keras
                  diharapkan dapat:                 untuk  mendapat  nilai  yang  baik  dan  perdikat
                                                    tertinggi di kelas. Atau dalam kehidupan sehari hari,
                  1.  Memahami  konsep    usaha
                     yang ditimbulkan oleh gaya.    usaha  dapat  dikatakan  sebagai  upaya  menggerakan
                  2.  Memahami  konsep  energi      benda menggunakan pikiran, maupun badan untuk
                     kinetik  dan  hubugan  usaha   mencapai  tujuan  yang  dimaksud,  dan  banyak  lagi
                                                    contoh-contoh kasus lainnya.
                     dan energi kinetik.
                  3.  Memahami  konsep  energi             Apakah pengertian usaha dalam hal ini tepat?
                     potensial   dan   hubungan     Dalam  konteks  kehidupan  sehari-hari,  tentu  saja
                     usaha dan energi potensial.    pernyataan  ini  tidaklah  salah.  Tetapi  dalam  sudut

                                                    pandang  fisika,  pengertian  usaha  bila  diartikan
                                                    seperti  ini  adalah  keliru.  Lantas  bagaimana

                                                    pengertian usaha dalam sudut pandang fisika?



                                                         2
   1   2   3   4   5   6   7   8