Page 36 - HANDOUT PEMBELAJARAN_Neat
P. 36

Rangkuman




               Dataran rendah merupakan suatu wilayah yang
               berketinggian 0-500 meter di atas permukaan laut.
               Ciri-ciri dataran rendah adalah

                   1. ketinggian  tidak  lebih  dari  500  meter di  atas  atas

                       permukaan laut.
                   2. memiliki suhu 23ºc – 28ºc.
                   3. terdapat banyak perumahan, gedung, pabrik, atau

                       industri yang di bangun.
                   4. Tanahnya lebih subur

                   5. Biasanya ditemukan disekitar pantai, tetapi ada juga
                       yang bisa ditemukan di daerah pedalaman.



               Sumber  daya  alam  daerah  dataran  rendah  umumnya
               berasal  dari  hasil  pertanian,  perkebunan,  perikanan  dan

               peternakan,  mata  pencaharian  masyarakat  di  daerah
               dataran  rendah  adalah  petani,  peternak,  pedagang,  jasa

               dan lain sebagainya.


               Mata  pencaharian  penduduk  di  dataran  rendah.  Pada
               umumnya  mata  pencaharian  masyarakat  di                                      daerah

               dataran         rendah         adalah        sebagai         petani,        peternak,
               perikanan, pedagang, jasa dan lain sebagainya.



















                                                           25
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41