Page 2 - REVISI KE 3 E-MODUL
P. 2

KATA PENGANTAR





              Alhamdulillah kami panjatkan puji dan syukur Kehadirat Allah SWT yang telah

         melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan

         E-modul ini.



                 Modul  ini  disusun  untuk  memenuhi  kebutuhan  peserta  didik  dalam  proses
         pembelajaran.  Modul  ini  dilengkapi  dengan  Refutation  text  berbasis  KReC

         Framework yang bertujuan untuk mereduksi miskonsepsi yang dialami peserta didik

         pada materi “Gerak Melingkar Beraturan”.



              E-modul ini telah disusun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari
         berbagai  pihak  dalam  proses  penyelesaiannya,  terutama  dosen  pembimbing  Ibu

         Dr. Haratua Tiur Maria Silitonga, M.Pd. dan Ibu Ray Cinthya Habellia, M.Pd. yang

         telah  membimbing  dalam  penyusunan  dan  pembuatan  E-modul  ini.  Semoga  E-
         modul ini dapat bermanfaat bagi kita semua, khususnya peserta didik.




                 Terlepas  dari  semua  itu,  kami  menyadari  sepenuhnya  bahwa  masih  ada
         kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena

         itu, kami sangat mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan E-modul ini.











                                                                                    Pontianak, Oktober 2023

                                                                                                        Penyusun




















  E-modul Refutation Text Berbasis KReC Framework: Gerak Melingkar Beraturan
                                                                                                               ii
   1   2   3   4   5   6   7