Page 30 - E-Komik Fisika
P. 30
sebuah lup dengan fokus 5 cm digunakan oleh
seseorang yang bermata normal. tentukan
perbesaran sudut lup apabila mata mengamati
sebuah benda dengan :
a. berakomodasi pada jarak 50 cm;
b berakomodasi maksimum.
penyelesaian :
diketahui :
x = 50 cm
sn = 25 cm (mata normal)
f = s cm
ditanya
a. mα pada jarak x
b Mα maksimum
(a) berdasarkan persamaan untuk mata (b) berdasarkan persamaan untuk mata
berakomodasi pada jarak x berakomodasi maksimum
30