Page 22 - E-Modul/ Pembelajaran IPS
P. 22

MODUL PEMBELAJARAN IPS
                     E. Rangkuman

                           1) Terdapat lima benua di bumi ini, yaitu Benua Asia,

                               Eropa,  Amerika,  Afrika  dan  Australia.  Setiap  benua
                               memiliki karakteristik yang berbeda-beda.

                           2) Letak astronomis geografis Benua Asia dan benua

                               lainnya  berpengaruh  terhadap  iklim  di  benua
                               tersebut.

                           3) Berdasarkan  luasnya,  Benua  terluas  adalah  Benua
                                                                                           2
                               Asia, dengan luas kurang lebih 44.000.000 km  dan
                               benua terkecil adalah Benua Australia dengan luas

                                                2
                               7.682.300km .
                           4) Setiap benua dibago dalam beberapa Kawasan dan
                               setiap  Kawasan  terdiri  dari  beberapa  negara,  baik

                               benua  Asia,  Amerika,  Afrika,  dan  Eropa.  Namun
                               ada satu benua yang hanya terdiri dari satu negara,

                               yaitu Benua Australia.




                   F.  Refleksi

                        Setelah Ananda melaksanakan aktivitas pembelajaran di
                        atas, tuliskan hal-hal sebagaiberikut:

                           1) Pengetahuan tentang  apa  saja  yang  kamu  peroleh

                               setelah  melaksanakan proses belajar?
                           2) Sikap apa saja yang dapat kamu kembangkan

                               setelah belajar materi di atas?
                           3) Hal-hal apa saja yang menurut kamu sulit dikuasai

                               dalam mempelajari materi ini?














               MODUL PJJ -IPS- SEMESTER GANJIL                                                             18
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27