Materi Tipe-Tipe Soal Penerapan Himpunan 2. Terdapat 40 orang siswa di kelas 7D , 25 siswa suka basket, 15 siswa suka voli dan 10 siswa suka keduanya. Berapa jumlah siswa yang tidak gemar keduanya ?