Page 25 - E-Modul Teks Fabel Kelas VII
P. 25

5. Pada suatu hari ketika kancil sedang mandi di tepi sungai, kakinya digigit oleh
                                buaya. lalu kancil kerkata,”Hai buaya, salah kamu, bukan kakiku yang kau
                                gigit tapi sebatang kayu yang mengapung.” sambil mencocokan sebatang kayu
                                dan berkata ,”Inilah kakiku.” Lalu buaya itu melepaskan kakinya dan
                                menggigit dahan kayu iti. Segera kancil melompat jauh ke darat sambil
                                menertawakan buaya.


                                Pernyataan yang sesuai dengan isi teks cerita fabel tersebut adalah ….
                                    a. Buaya lebih cerdik dan lebih kuat dari kancil
                                    b. Kancil lebih kuat dan lebih cerdik dari buaya
                                    c. Buaya dan kancil sama kuat dan sama cerdiknya
                                    d. Kancil lebih cerdik dari buaya meskipun kecil dan lemah.

                             6. Perhatikan kutipan fabel berikut!
                                Setelah itu, Raja Kera melompat ke seberang sungai, berenang dengan susah
                                payah. Dicarinya seutas akar yang menjulai ke pohon kayu. Ujung akarnya
                                dibawa ke seberang kembali. Maksudnya hendak dibuat jembatan untuk
                                rakyatnya. Tetapi malang, akar itu tidak sampai. Kurang sedikit lagi. Dengan
                                tidak pikir panjang diikatnya kakinya sebelah, kemudian ia bergantung pada
                                batang kayu.


                                Pesan moral yang terdapat dalam kutipan tersebut adalah …
                                    a. Tidak ada akar anggota badan pun berguna bagi rakyat yang
                                        dipimpinnya
                                    b. Melakukan sesuatu harus dengan perhitungan yang matang supaya
                                        selamat
                                    c. Seorang pemimpin harus mau membuat jembatan untuk rakyatnya
                                        sehingga berhasil
                                    d. Seorang pemimpin harus memikirkan nasib rakyatnya dalam keadaan
                                        bahaya sekalipun

                             7. Kira-kira seratus meter kakiku tersandung, lalu jatuh. Beberapa orang yang
                                kebetulan ada di pinggir jalan mula-mula hanya menengokku. Tapi ketika aku
                                tak bisa bangun, mereka datang menolongku. Bagaikan salah seorang dari
                                keluargaku, mereka dudukkan aku.


                                Nilai moral yang terdapat pada teks tersebut adalah ....
                                    a. Menghargai orang lain
                                    b. Tolong-menolong
                                    c. Teguh pendirian
                                    d. Tidak peduli

                             8. Semut adalah binatang kecil yang dalam kehidupannya dapat kita contoh,
                                misalnya dalam hal kerjasama atau gotong royong.

                                Pernyataan berikut yang sesuai ilustrasi tersebut adalah ....
                                    a. Upacara bersih desa atau sedekah bumi
                                    b. Dinas Pemukiman dan Prasarana mengaspal jalan
                                    c. Membersihkan selokan, memperbaiki mushola dan memperbaiki jalan
                                        kampung


              Bahasa Indonesia - Modul 8. Teks Cerita Fabel                                                21
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30