Page 30 - FLIPBOOK IMUN FIXXXXX
P. 30
Kelainan pada Sistem Imun
4. Kanker pada sistem imun
Kanker terjadi ketika sel-sel tumbuh di luar kendali. Ini juga dapat
terjadi pada sel-sel sistem imun. Leukemia merupakan penyakit akibat
pertumbuhan leukosit yang berlebih dan abnormal. Limfoma merupakan
penyakit kanker yang melibatkan jaringan limfoid. Limfoma juga
merupakan salah satu kanker yang kini umum kita temui. Dengan
pengobatan saat ini, sebagian besar kasus kedua jenis kanker tersebut
dapat disembuhkan.
25 Flipbook Sistem Imun