Page 5 - Ilham Saputra Flipbook
P. 5

e.  Last, berfungsi untuk menuju ke halaman terakhir
                              f.  Fordward,  berfungsi  untuk  mengembalikan  ke  halaman  di  depan  halaman
                                  sebelumnya .
                          3.  Toolbar
                              Toolbar terdiri dari menu-menu seperti yang terlibat pada Gambar 4 berikut.











                                               Share             Share by email

                                                      Full screen             Select text



                                                        Gambar 4. Tampilan Toolbar

                              a.  Share, berfungsi untuk membagikan e - module .
                              b.  Full screen , berfungsi untuk membuat tampilan e - module penuh pada layar
                                  komputer .
                              c.  Share by email , berfungsi untuk mengirimkan e - module melalui via email .
                              d.  Select text , berfungsi untuk memblok tulisan yang ada pada e - module
                          4.  Search Box
                                  Berfungsi untuk melakukan pencarian dengan menggunakan kata kunci yang
                              dapat memudahkan peserta didik dalam mencari sesuatu yang dibutuhkan dengan
                              cepat . Perhatikan Gambar 5 berikut .








                                                              Search Box
                                                      Gambar 5. Tampilan Search Box
                           5.  E-Modul Area
                                  Bagian ini berisi seluruh kegiatan pembelajaran pada materi Transpirasi
                                  Tumbuhan. Pada materi ini terdapat beberapa tombol  yang dapat digunakan





                                                                                                          iii
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10