Page 9 - E-MODUL MUHAMMAD HAFIZ RIDHO
P. 9

Tentang Modul







                            Modul yang berisi materi fisika ini akan membahas materi Getaran
                            dan Gelombang kelas VIII SMP/MTs semester genap. Materi fisika

                            Getaran, gelombang dan bunyi yang dibahas dalam  modul ini berisi
                            tentang  pengertian  getaran,  gelombang,  bunyi,  sifat-sifatnya  dan

                            contoh dalam kehidupan sehari-hari.

                            Modul ini dilengkapi dengan contoh soal dan latihan serta lembar

                            kerja siswa yang memicu keingintahuan siswa untuk mencoba dan
                            membuktikan sendiri tentang materi yang dibahas. Selain itu, modul

                            ini  juga  selain  dapat  membantu  siswa  dalam  belajar  juga  dapat
                            mempelajari  budaya  daerah  di  Banjarmasin  serta  melatihkan
                            karakter pada siswa.
















































                                                                                                 8
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14