Page 9 - Booklet Elektronik
P. 9

Tahukah kamu ?
                                                                                                    Psikotropika jenis apa saja

                                                                                                       yang sering digunakan?


        Obat Golongan Stimulan
                                                                                                                        Lem Fox
                                                         Penggolongan

                                                                                                                           7%
                                                              obat
      Obat     ini   merangsang       otak
                                                          psikotropika
      dan       saraf.       Obat        ini
                                                                                                             Benzo
      merangsang                     untuk
                                                                                                              24%
      meningkatkan            kesigapan,
      keuletan    dan    menghilangkan
      rasa    lelah.    Dalam      bidang                                                                                                        Oh No !
                                                                                                                                             Shabu
      kedokteran            obat         ini
                                                                                                              Ganja
                                                                                                                                              63%
      digunakan        dalam        proses
                                                                                                                6%
      pembedahan.         Contoh      obat
      jenis ini ekstaksi dan shabu.
                                                                                            Faktor  lingkungan  dari  teman  sebaya  merupakan  faktor
                                                                                            risiko  tertinggi  penyalahgunaan  narkoba  pada  remaja.
                                                                                            “Ikut  teman”  atau  “agar  diterima  di  pergaulan”  dapat
             Obat Golongan                           Narkotik Golongan
                                                           Depresant                        memicu  remaja  untuk  mulai  mencoba  narkoba  hingga
               Halusinogen
                                                                                            menjadi       kecanduan.        kondisi     keluarga      yang      kurang
      Obat       ini    menyebabkan             Memiliki     efek   yang     dapat
                                                                                            harmonis  bisa  menjadi  salah  satu  penyebab  terjadinya
                                                menimbulkan               depresi.
      timbulnya              halusinasi,
                                                                                            penyalahgunaan             narkoba       pada       seorang       remaja.
      sesuatu       yang      dirasakan         Obat-obatan               tersebut
                                                                                            Keterbatasan  ruang  untuk  mengekspresikan  diri  dalam
                                                memnpengaruhi           otak    dan
      seseorang,                   tetapi
                                                                                            lingkungan       keluarga     dijadikan     satu   alasan     besar    bagi
      kenyataan          nya       tidak.       saraf    pusat     yang      dapat
                                                                                            remaja untuk berteman dengan narkoba
                                                membantu          mempercepat
      Contoh           jenis         obat
                                                                                               1 %
      hasulinogen  adalah  ganja,               tidur    atau     menenangkan                              Tidak Sekolah
                                                pikiran.              Contohnya
      mariyuana           dan         LSD
                                                                                               7 %         Siswa SD
      (Lyscergic                     Acid       dumolid,      pil   BK,   rohinpol,                                                   Persentase pengguna
                                                Magadon, dll.                                                                         narkoba berdasarkan
                                                                                               29 %        Siswa SMP                 jenjang pendidikan nya
      Diethylamine)
                                                                                                                                    (Kemal Idris Balaka, 2017)
                                                                                               55 %        Siswa SMA
                                                                                                                                                                   4
                                                                                               8 %         Mahasiswa
  Sumber : Yusa dan Manickam Bala Subra Maniam (2016)
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14