Page 5 - D:\Tugas Makul\Multimedia Pembelajaran
P. 5

MODUL BELAJAR FISIKA KELAS XI   4
            Tekanan Gas menurut Teori Kinetik Gas

                    Menurut teori kinetik gas, tekanan gas adalah tekanan akibat

            tumbukkan molekul-molekul gas pada dinding ruangan (coba bayangkan
            kelereng dalam kotak baja tertutup yang mengalami goncangan.

                    Dengan konsep perubahan momentum dan tekanan oleh molekul  pada

            dinding ruang, diperoleh tekanan gas dalam ruang tertutup adalah :


                    .  .   2           2       2                           2       2            1
                                                                                          2
                                                      2
                                                             2
                                                                                                    2
               =            karena    +    +    =      maka    =    =    =   
                                                       
                                         
                                                
                                                                                    
                                                                                            
                                                                             
                                                                                                3
                                 1                      2   
                                           2
            sehingga,    =             .    ⇔     =           
                                                                
                                 3                      3   
            dimana
              2
                = kecepatan kuadrat rata-rata molekul pada arah  x, m/s
                
               = massa sebuah partikel (molekul) gas, kg
              2
               = kecepatan kuadrat rata-rata partikel, m /s
                                                                              2
                                                                           2
               = Energi kinetik rata-rata satu partikel gas, Joule
                
            Suhu Gas menurut Teori Kinetik Gas
                    Dari persamaan keadaan gas ideal dan persamaan tekanan gas menurut
                                                              2                   3
            teori kinetik gas diperoleh :    =                      ⇔    =   .    ☝
                                                                              
                                                                     
                                                              3                   2
            dengan k = konstanta Boltzmann = 1,38 x 10                   -23  J/K
             ☝ Persamaan ini hanya berlaku untuk gas manoatomik.

            Dari persamaan tersebut dapat diartikan suhu merupakan ukuran dari energi
            kinetik rata-rata molekul.

            Kecepatan Efektif Gas Ideal

                    Kecepatan kuadrat rata-rata partikel gas dapat dinyatakan dengan
                                                   2
                                                (   .   )
                                         2
            persamaan berikut :   =                     , Kecepatan efektif, vrms (rms = root mean
                                                   
            square) didefinisikan sebagai akar dari kecepatan kuadrat rata-rata,
                                 2
            yaitu             =  √     , berdasarkan energi kinetik rata-rata partikel gas maka,

                        3.  .  
                       = √       .


            SMA ST. PETRUS PONTIANAK nuri@smapetrus.net | copyright@2024
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10