Page 166 - EBOOK_Pemasaran Online (Buku Ajar Kelas X Semester 2)
P. 166

Tugas 11.1

                                  Amatilah  gambar  diatas  ungkapkan  pendapat  anda,  sampaikan

                                  dalam kegiatan pembelajaran




                                          Blog  merupakan  singkatan  dari  web  log  adalah  bentuk  aplikasi
                                          web  yang  menyerupai  tulisan-tulisan  (yang  dimuat  sebagai
                                          posting) pada sebuah halaman web umum.


                            Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut  terbalik (isi terbaru dahulu baru
                            kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs
                            web  seperti  ini  biasanya  dapat  diakses  oleh  semua  pengguna  Internet  sesuai
                            dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.


                            Berikut beberapa  penyedia blog gratis yang dapat anda coba, diantaranya:
                            1.  Blogger.com
                            2.  WordPress.com

                            3.  Blogsome.com
                            4.  Multiply.com
                            5.  Livejournal.com
                            6.  Blogetery.com
                            7.  Edublogs.org



                            Membuat Blog
                            Syarat utama sebelum Anda membuat blog adalah memiliki alamat email yang

                            masih aktif. Berikut cara membuat blog pada wordpress.


                            Klik link ini >> www.WordPress.com. Setelah terbuka, klik tombol Get Started













                            156 | H a l a m a n
   161   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171