Page 40 - LKPD IPS SIKAP KEPAHLAWANAN DAN PATRIOTISME UNTUK KELAS 4 SD_Neat
P. 40
Pahlawan di
Sekitar Kita
Tujuan Pembelajaran
Pahlawan seringkali identik digambarkan sebagai Melalui kegiatan mandiri,
siswa dapat menyimak
sosok yang memiliki jasa dalam perjuangan
video pembelajaran dan
kemerdekaan Indonesia. Padahal anggapan itu tidak menuliskan sikap
kepahlawanan yang
sepenuhnya benar, karena selain para tokoh
terdapat pada video.
perjuangan, banyak profesi lain di sekitar kita yang
telah menjadi pahlawan dan patut kita hargai jasa-
jasanya. Tokoh tersebut telah berjuang demi
melakukan hal-hal yang berguna bagi lingkungannya.
30