Page 26 - Buku Fiks Bu Izwita_Neat
P. 26
ASAH PENGETAHUAN 3
1. Pada peta Kab. Mandailing Natal, diketahui jarak dari Bkt. Malintang ke
panyabungan Utara adalah 18 km dan pada peta jaraknya 3 cm. Tentukan skala
peta itu!
2. Pada peta tertera skala 1 ∶ 500.000 . berapakah jarak yang sebenarnya jika pada
peta terlukis jarak :
a. 5 cm,
b. 3 cm,
c. 12 cm.
1
3. Sebuah foto berukuran 36 × 30 diperkecil dengan faktor skala . Tentukan
6
ukuran foto setelah diperkecil!
1.4 GRAFIK PERBANDINGAN DUA
BESARAN
Perbandingan nilai antara dua besaran, baik perbandingan senilai maupun perbandingan berbalik
nilai dapat kita nyatakan dalam bentuk grafik. Penyajian dalam bentuk grafik ini dimaksudkan agar
hubungan kedua besaran itu dapat diamati dengan jelas.
1.4.1 Grafik Perbandingan Senilai
Perhatikan perbandingan senilai berikut ini.
∶ = ∶
Perbandingan senilai itu, dapat pula dituliskan sebagai :
= =
Bentuk = inilah yang dapat dijadikan patokan untuk melukis grafik perbandingan senilai.
Grafik = merupakan kumpulan titik-titik yang terletak pada sebuah garis lurus yang melalui
pangkal (0,0).
22 MATEMATIKA SEMESTER GENAP| Kelas VII SMP/MTS