Page 10 - E-book perubahan Lingkungan
P. 10
PERUBAHAN LINGKUNGAN
APERSEPSI
Sumber : https://pusat-pengembangan-benih- Sumber : https://radarutara.disway.id/
dan-proteksi-tanaman.weeblysite.com/
Gambar 1.1 Lahan Pertanian Gambar 1.2 Lahan terserang hama
Bandingkan kedua Lahan pertanian di atas. Bagaimana pendapatmu
mengenai kedua gambar tersebut? Gambar mana yang dikatakan
lingkungan seimbang? Dan bagaimana lingkungan dapat dikatakan
seimbang?
A. Keseimbangan Lingkungan
Lingkungan merupakan segala sesuatu yang ada di sekitar makhluk
hidup. Lingkungan meliputi komponen biotik dan komponen abiotik.
Kedua komponen ini yang menentukan suatu lingkungan dapat dikatakan
seimbang atau tidak. Suatu lingkungan dikatakan seimbang apabila
dinamika dalam ekosistem yang meliputi rantai makanan, jaring-jaring
makanan, dan tiap-tiap organisme pada tingkat trofi berperan sesuai
dengan fungsinya masing-masing(Irnaningtyas & Sylva Sagita, 2021) .
E-BOOK BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING 1