Page 27 - buku digital dina
P. 27

PERUBAHAN LINGKUNGAN






   Sumber-Sumber Pencemaran Air


                         Penvebab pencemaran air dapat berasal dari sumber langsung dan sumber


                  tidak langsung. Sumber pencemaran langsung berupa buangan (efluen) yang


                  langsung dibuang ke badan air, misalnya sungai, saluran air, selokan, laut, dan


                  danau. Sumber pencemaran tidak langsung merupakan kontaminan yang masuk


                  melalui  air  tanah  akibat  pencemaran  air  permukaan  oleh  limbah  industri


                  ataupun limbah domestik.



                    Limbah domestik, yaitu limbah yang


                       berasal  dari  perumahan,  pusat


                       perdagangan,  perkantoran,  hotel


                       rumah  sakit,  dan  tempat  umum


                       lainnya. Limbah domestik misalnya
                                                                       Gambar 2.7 Limbah Domestik
                                                                       Sumber : https://megapolitan.kompas.com/
                       detergen, sampah organik, tinja hewan, dan tinja manusia. Air sungai yang


                       tercemar  limbah  tidak  lavak  untuk  dikonsumsi  manusia  karena  dapat


                       menimbulkan  berbagai  penyakit,  seperti  tifus,  kolera,  disentri,  diare,


                       cacingan, dan gatal pada kulit (Irnaningtyas & Sylva Sagita, 2021).
















                                   E-BOOK BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING                                       18
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32