Page 17 - lap psli final 1
P. 17

pameran seni rupa yang berlangsung di dalam ruangan
                       suatu gedung.

                     Pameran  bergerak,  yaitu  pameran  seni  rupa  yang
                       diselenggarakan  menggunakan  alat  yang  bergerak,
                       seperti kendaraan/ mobil.
                     Menurut  Jenis  Dimensi  Karya  Seni  Rupa  :  Pameran
                       karya  seni  rupa  dua  dimensi.  Pameran  yang  hanya

                       menyajikan karya seni rupa pada bidang datar seperti
                       gambar,  lukisan,  seni  grafis.  Karya  ini  hanya  dapat
                       dinikmati  dari  satu  arah.  Pameran  karya  seni  rupa

                       tiga  dimensi.  Pameran  yang  hanya  menyajikan  karya
                       seni  yang  memiliki  volume/kesan  ruang  yang
                       sebenarnya, yaitu  memiliki ukuran Panjang  x lebar  x
                       tinggi. Karya seni ini dapat diamati dari berbagai arah.


                       Unsur Pameran seni rupa


                       Dalam  pameran  seni  rupa,  terdapat  unsur  unsur

               pelengkapnya. Diantaranya:


                   1.  Karya seni rupa yang akan dipamerkan.
                   2.  Panel  atau  sketsel,  standart  display  atau  box  untuk
                       memajang karya seni yang akan dipamerkan.
                   3.  Dekorasi  sebagai  perlengkapan  untuk  menyajikan

                       karya seni agar terlihat lebih indah.
                   4.  Sound  system  sebagai  sarana  audio  yang  diperlukan
                       untuk  menciptakan  suasana  nyaman  bagi  para
                       pengunjung pameran/apresiator.

                   5.  Label  karya  yang  digunakan  untuk  menulis  identitas
                       (judul,  pecipta,  teknik  dan  tahun  penciptaan)  dan
                       ditempel di dekat karya seni yang dipamerkan.
                   6.  Katalog sebagai lembaran petunjuk yang berisi tentang

                       penyelenggaraan pameran.


               117 | P a g e
                                                                                       Page|17
                                                                                         Page|33
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22