Page 19 - Buku Murid Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti SD Kelas I - Fase A
P. 19

Ayo, Membaca




                        Bacalah dengan menirukan guru.




                                                                         Diri sendiri adalah
                                                                         pelindung bagi diri
                                                                               sendiri.

























                                                     Gambar 1.5 Buddha bersabda


                        Buddha bersabda:

                        Diri sendiri pelindung

                        bagi diri sendiri.



                        Lindungi diri kalian.

                        Jagalah diri sendiri.

                        Kujaga diriku.

                        Kulindungi tubuhku.

                        Kulindungi batinku.












                                                                                              Bab 1 - Diriku  11
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24