Page 14 - Flipbook fix laina
P. 14
Planet Venus adalah planet yang kedua setelah planet
merkurius planet ini merupakan planet yang paling terang
diantara planet - planet lainnya, karena jaraknya yang dekat
dengan planet bumi .Waktu yang diperlukan untuk
mengelilingi matahari adalah 224,7 hari dan waktu rotasi nya
adalah selama 225 hari atau kurang lebih 7,5 bulan.Venus
tidak memiliki satelit alami dan dinamai dengan dewi cinta .
Planet venus merupakan planet inferior , maksutnya planet
yang memiliki elongasi yang mencapai 47,8 derajat dengan
kecerahan planet maksimal planet ini dapat dilihat ketika
matahari terbit dan matahari terbenam sehingga dijuluki
dengan bintang fajar
atau bintang senja . Planet venus merupakan planet
kebumian yang disebut dengan saudara bumi yang
ukuran dan gravitasinya mirip . Venus merupakan
planet terpanas dikarenakan tidak memiliki
siklus karbon dalam batuan dan juga tidak mempunyai
kehidupan organik yang dapat menyerap
karbon dalam biomassa
14