Page 7 - Materi Fabel_Kelas VII_SMP YADIKA
P. 7
Fabel
Simaklah tayangan video berikut ini!
Dari video di atas, tentu kalian dapat menjawab
beberapa pertanyaan di bawah ini!
1. Siapa saja tokoh dalam cerita fabel tersebut?
2. Di manakah latar cerita fabel tersebut?
3. Apakah pesan atau amanat dari cerita
tersebut?
Silakan klik link di bawah ini, untuk
menambah wawasan kalian mengenai
teks fabel!