Page 5 - PAKET TOUR BALI
P. 5
➢ TARI BARONG, tarian yang menggambarkan peperangan
antara Dharma dan Adharma
➢ CELUK, pusat kerajinan emas dan perak dengan toko-toko
seni
➢ PENELOKAN KINTAMANI, tempat memantau yang
mengasyikkan untuk melihat pemandangan gunung dan
danau batur dibawahnya, dengan pemandangan yang
indah dengan hawa segar dan udara pegunungan sekalian
makan siang
➢ Makan siang di restaurant
➢ TIRTA EMPUL, terkenal dengan pura sumber mata air suci
dengan istana presiden Soekarno berada di bukit sisi barat
➢ Makan malam di restaurant
➢ Kembali ke hotel
HARI 03 : TANJUNG BENOA – PANTAI PANDAWA -ULUWATU -
JIMBARAN (Breakfast, Lunch, Dinner )
Setelah selesai sarapan pagi dihotel selanjutnya anda kami ajak
mengunjungi :
➢ TANJUNG BENOA, pusat rekreasi permainan air seperti :
Pulau Penyu, Parasailing, Jet Sky, Banana Boat, Glass
Bottom, Snorkeling, dll (atas biaya sendiri)
➢ Makan siang di restaurant
➢ PANDAWA BEACH, pantai dengan pasir putih yang
B : Hotel
DAY 3 dikelilingi tebing L : Restaurant
➢ ULUWATU, pura yang terletak di ujung tebing yang curam D : Restaurant
menghadap lautan lepas Samudra Hindia, dengan alam
yang tenang dan di huni sekelompok kera penghuni pura
➢ JIMBARAN, makan malam di pinggir pantai dengan
suasana romantic
➢ Kembali ke hotel
HARI 04 : BAJRA SANDI – IAM BALI - KRISNA – CHECK OUT
(Breakfast , Lunch)
B : Hotel
DAY 4 Setelah selesai sarapan pagi dihotel selanjutnya anda kami ajak L : Restaurant
mengunjungi :
➢ BAJRA SANDI, monumen perjuangan rakyat Bali
( Photo stop )
PT. Setyananta Jasa Travelindo | NPWP. 61.411.296.9-404.00 - NIB. 2110220001788
+6251 7507067, +62812 9019 1799 | www.setyatrip.com | Jl. Mangga Besar R23 Bumi Pertiwi I
Cilebut Timur, Sukaraja Kab. Bogor Jawa Barat 16710