Page 44 - Microsoft Word - ad20-24d1-a12e-6c50
P. 44

Salah  satu  karakteristik  baterai  NiCd  adalah  bahwa  zat   3

                                    elektrolit  tidak  berperan  secara  langsung,  tapi  berperan

                                                            -
                                    dalam  transportasi  OH .  Sementara  itu,  apabila  seluruh
                                    NiOOH telah diubah menjadi Ni(OH)2 dan atau seluruh Cd

                                    telah  menjadi  Cd(OH)2 maka  diperlukan  'pengisian  ulang'

                                    baterai agar ia dapat digunakan kembali.
                                    Pengaliran arus listrik memaksa terjadinya oksidasi-reduksi    4

                                    di dalam baterai, sehingga kondisi kembali seperti sebelum
                                    digunakan.  Tetapi,  apabila  terjadi overcharge (seluruh

                                    Ni(OH)2 dan atau Cd(OH)2 telah diubah menjadi NiOOH dan
                                    Cd tetapi arus listrik masih tetap dialirkan), maka arus listrik

                                    akan  tetap  memaksa  terjadinya  oksidasi  dan  reduksi,  dan

                                    reaksi tersebut dilakukan pada air.
                                                            Total Skor                            10












































                                                                                                     41
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49