Page 91 - Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
P. 91

b.  Program pengelolaan kekayaan budaya;

                                        c.  Program pengelolaan keragaman budaya;
                                        d.  Program  pengembangan  kerjasama  pengelolaan  kekayaan

                                            budaya.

                                    6.  Misi 6 : Pemerataan Pembangunan yang Berkeadilan di Segala
                                        Bidang.

                                        Program prioritas yang mendukung misi ini difokuskan pada:

                                        a.  Program Pemberdayaan kelembagaan kesejahteraan sosial;
                                        b.  Program pelayanan dan rehabilitasi kesejahteraan sosial;

                                        c.  Program  peningkatan  kualitas  hidup  dan  perlindungan

                                            perempuan;
                                        d.  Program peningkatan peran serta kesetaraan gender dalam

                                            pembangunan;
                                        e.  Program  keserasian  kebijakan  peningkatan  kualitas  anak

                                            dan perempuan;
                                        f.  Program  penguatan  kelembagaan  pengarusutaman  gender

                                            dan anak;

                                        g.  Program  pemberdayaan  fakir  miskin,  Komunitas  Adat
                                            Terpencil  (KAT)  dan  Penyandang  Masalah  Kesejahteraan

                                            Sosial (PMKS) lainnya;
                                        h.  Program pembinaan anak terlantar;

                                        i.   Program pembinaan para penyandang cacat dan trauma;
                                        j.   Program pembinaan panti asuhan/panti jompo;

                                        k.  Program  pembinaan  eks  penyandang  penyakit  sosial  (eks

                                            narapidana, psk, narkoba dan penyakit sosial lainnya).

                                    7.  Misi  7  :  Mengembangkan  Seluruh  Potensi-Potensi  di  Dalam

                                        Jiwa  dan  Raganya  Wonogiri  untuk  Kemaslahatan  Rakyat
                                        Wonogiri.

                                        Program prioritas yang mendukung misi ini difokuskan pada:
                                        a.  Program peningkatan peran serta kepemudaan;

                                        b.  Program  peningkatan  upaya  penumbuhan  kewirausahaan
                                            dan dan kecakapan hidup pemuda;

                                        c.  Program     pengembangan        kebijakan    dan    manajemen

                                            olahraga;
                                        d.  Program pembinaan dan pemasyarakatan olahraga;

                                        e.  Program peningkatan sarana dan prasarana olahraga;
                        ________________________________________________________                          86
                       LPPD Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95   96