PENGERTIAN JALUR DAN LAJUR
(1) Jalur adalah bagian jalan yang dipergunakan untuk lalu lintas
kendaraan;
(2) Lajur adalah bagian jalur yang memanjang dengan satu atau
tanpa marka jalan, yang memiliki lebar cukup untuk satu
kendaraan bermotor sedang berjalan, selain sepeda motor