Page 2 - SISTEM PERNAPASAN MANUSIA
P. 2

A.  Capaian Pembelajaran
                        Menguasai teori dan aplikasi yang mencakup proses pernapasan
                        pada manusia

                  B.  Sub Capaian Pembelajaran
                        Menguasai  sistem  organ  pernapasan,  mekanisma  proses
                        pernapasan pada manusia dan aplikasinya

                  C.    Uraian Materi (Problem Based Learning)

                                                Perhatikan Gambar di bawah ini!





















                                              Gambar 1. Ilustrasi Manusia Bernafas
                                                      Sumber: google.images


                                      Pernahkah anda menghirup udara saat pagi hari?

                                      Dalam  menjalani  kehidupan  sebagai  manusia,  kita

                                      tidak bisa lepas dari proses pernapasan.
                                      Tahukah  anda  dalam  proses  kita  bernafas
                            melibatkan organ-organ vital di dalam tubuh kita?

                            Di dalam tubuh manusia terdapat organ-organ yang bekerja saat
                           kita bernafas. Organ-organ pernafasan di dalam tubuh manusia

                            diantaranya  hidung,  faring,  laring,  trakea,  bronkus,
                            bronkiolus, dan paru-paru.












                                                                                                  1
   1   2   3   4   5   6   7