Page 56 - 1. BISMILLAH E-MODUL PEMBUATAN BUSANA SETELAH KOMPRE
P. 56
B. Alat yang digunakan untuk pembuatan busana busana pesta
1. Pita ukuran (cm), digunakan untuk mengambil ukuran badan
seseorang yang akan membuat busana atau ukuran model dan
membuat pola pakaian.
Gambar 36. Pita Ukuran
Sumber : Dokumentasi Pribadi
2. Kapur jahit atau pensil jahit, digunakan untuk memberi tanda pada
bahan tekstil.
Gambar 37. Kapur Jahit
Sumber : Dokumentasi Pribadi
43
E-Modul Pembuatan Busana Pesta