Page 23 - E-modul Interaktif Berbasis Discovery Learning Materi Fluida Statis
P. 23

Fluida Statis | Kelas XI










          HUKUM STOKES



     Viskositas
     Tingkat ketahanan fluida terhadap deformasi atau perubahan bentuk, secara sederhana
     adalah tingkat kekentalan fluida.

     Semakin tinggi viskositas fluida maka fluida tersebut akan semakin kental
     Contoh fluida viskositas tinggi:                                Contoh fluida viskositas rendah:










          Madu            Kental manis                                    Alcohol                  Air








     Minyak goreng        Kecap manis
                                                                            Cuka                 Bensin


                                            Ayo tonton video berikut!














                                                                                       Sumber:
                                                                                       https://youtu.be/2Gdxu4XcsbY

    1. Persamaan Viskositas
    Secara matematis viskositas merupakan perbandingan antara tegangan geser dengan kecepatan

    fluida pada lapisan atau tebal tertentu.



















                                                                                                            22
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28