Page 21 - Revisi E-Modul Kecepatan dan Debit
P. 21

Selesaikan soal berikut! Tuliskan cara
               Menganalisis
                                                        dan hasilnya di buku tulismu!

          Setiap  pagi  Pak  Ali  berangkat  ke  kantor  yang  berjarak  15  km
     1.
          dari rumahnya dengan mengendarai sepeda motor. Kecepatan

          sepeda  motor  Pak  Ali  adalah  60  km/jam.  Berapa  menit  waktu

          tempuh Pak Ali dari rumah ke kantor?

          Bu  Anjar  naik  becak  motor  ke  pasar  yang  berjarak  3  km.  Bu
    2.
          Anjar berangkat ke pasar pada pukul 06.00. Kecepatan becak

          motor tersebut 15 km/jam. Pukul berapa Bu Anjar tiba di pasa r?



    3.    Setiap  liburan  sekolah  Siti  naik  bus  mengunjungi  rumah  di
          kampung.  Jarak  kampung  Siti  adalah  320  km.  Jika  ditempuh

          dengan kecepatan 60 km/jam,  berapa waktu tempuhnya


    4.    Ayah naik sepeda motor ke rumah nenek yang jaraknya 9 km.
          Kecepatan sepeda motor ayah 45 km/jam. Jika ayah berangkat

          dari  rumah  pukul  07.35,  pukul  berapa  ayah  sampai  di  rumah

          nenek?


    5.    Bu Vida pergi ke kantor naik mobil. Jarak rumahnya ke kantor 10
          km. Kecepatan mobil yang dikemudikan Bu Vida 30 km/jam. Bu

          Vida  sampai  di  kantor  pukul  06.45.  Pukul  berapa  Bu  Vida

          berangkat dari rumah?










   Apakah kalian sudah paham persoalan terkait waktu tempuh? Jika

        belum coba pahami kembali atau bertanyalah pada gurumu!










                                         Modul Kecepatan & Debit Kelas V Berbasis PBL                          14
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26