Page 18 - LKPD KELAS VI TEMA 5
P. 18

pada pertemuan sebelumnya kita

                            sudah mempelajari macam-macam
                                            magnet
                           maka pada pertemuan kali ini kita

                              akan mempelajari sifat-sifat
                                            magnet












                          Ayo  membaca




                     Sifat-sifat Magnet Magnet memiliki beberapa

                     sifat antara lain:

                     • Memiliki gaya tarik.


                     • Memiliki dua buah kutub, yaitu kutub utara

                     dan kutub selatan.

                     • Kutub senama tolak menolak.


                     • Kutub tidak senama tarik menarik.

                     • Memiliki gaya yang dapat menembus benda

                     tertentu.

                     •  Magnet  dapat  menarik  benda-benda


                     tertentu.


                                                                Tonton video berikut ini

                                                                 untuk mengetahui lebih

                                                                jauh tentang sifat-sifat
                                                                            magnet
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23