Page 27 - E-MODUL BERBASIS PBL SUHU, KALOR DAN PEMUAIAN (REVISI)_Neat
P. 27
KEGIATAN BELAJAR
3
PEMUAIAN
PEM U A I A N
MENGORIENTASIKAN PESERTA
1.
DIDIK KEPADA MASALAH
Celah atara kereta api
Sumber : https://www.aanwijzing.com/
Setiap tahun Bu Rina dan keluarga selalu mengunjungi saudara yang tinggal dikota, karena
lingkungan tempat tinggal Bu Rina dan keluarga di pedesaan, seringkali Bu Rina dan
keluarga terkagum melihat suasana perkotaan. Suatu hari Mia siswa kelas 5 SD, anak Bu
Rina melihat kereta api lewat di depan rumah saudara ibunya, karna rasa penasarannya Mia
mendekati rel kereta yang sebelumnya tidak pernah ia lihat, ia terus memperhatikan rel
hingga ia mendapati diantara besi rel ada terdapat ruang kosong. Mia terheran kenapa pada
besi rel terdapat terdapat celah.
E-MODUL IPA TERPADU BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING 26