Page 7 - LKPD pertemuan 3
P. 7

LKPD-EL


                       SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA



                   LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ELEKTRONIK
                                            “Non Eksperimen”


                                                   Pertemuan 3



               Mata pelajaran         : Biologi
               Kelas / Semester  : XI / I
               Materi                 : Sistem Peredaran Darah

               Sub materi             : Organ dan Proses Peredaran Darah Manusia
               Waktu                  : 3 x 35 menit




                        TUJUAN KEGIATAN





                     Tujuan dalam pembelajaran ini adalah :

                            Menjelaskan  karakteristik  jantung  melalui  analisis  gambar  anatomi,

                     membandingkan  karakteristik  pembuluh  darah  vena,  arteri  dan  kapiler

                     melalui  identifikasi  dan  diferensiasi,  menjelaskan  tipe  peredaran  darah


                     manusia melalui analisis yang tepat, menguraikan proses peredaran darah
                     pada manusia telaah skema



                        SUMBER BELAJAR




                     1.  Buku Biologi SMA Kelas XI Penerbit Erlangga halaman 124-131

                     2.  Media powert point  tentang organ dan proses peredaran darah manusia

                     3.  Modul sistem sirkuasi repositori kemendikbud tahun 2019

                        http://repositori.kemdikbud.go.id/20415/1/Kelas%20XI_Biologi_KD%

                        203.6.pdf
                     4.  Video jantung dan aliran darah https://youtu.be/VzlzcQR6BEs






                                                           4
   2   3   4   5   6   7   8   9