Berbeda dengan iblis, ia merasa iri dan marah atas ilmu dan kelebihan yang Allah berikan kepada Nabi Adam. Iblis juga merasa paling hebat sehingga ia tidak mau menuruti perintah Allah untuk tunduk pada Nabi Adam.