Page 15 - BUKU AJAR DIAH FITRI AZHARI
P. 15

Sebagian wilayah lainnya beriklim subtropis dan sedang. Berikut

                              ini batas-batas geografis wilayah Australia.
                                 a.  Sebelah utara berbatasan dengan Laut Timor, Laut Arafuru, dan

                                     Selat Torres.

                                 b.  Sebelah  timur  berbatasan  dengan  Samudra  Pasifi  k,  Laut
                                     Tasman,  dan  Laut  Coral.  Sebelah  selatan  berbatasan  dengan

                                     Samudra Hindia.
                                 c.  Sebelah barat berbatasan dengan Samudra Hindia.




                                                           Tugas Individu 1


                                    Setelah  memperhatikan  beberapa  gambar  tentang  pembagian
                                    wilayah  di  benua  Asia,  Amerika,  Eropa,  Afrika  dan  Benua
                                    Australia,  Ananda  tuliskan  negara-negara  dan  ibu  kota  yang

                                    menjadi bagian di wilayah dari kelima benua tersebut pada buku
                                    tugas.

                                      No.          Nama Negara                    Nama Ibu Kota






                                    Simaklah  link  video  berikut  ini  melalui  perangkat  Handphone
                                    Ananda!













                                    Atau melalui link berikut https://youtu.be/EpcGImuGgiw

                                    Lalu Simpulkan video tersebut dengan Bahasa ananda sendiri!




                                                                                                                10
               Ilmu Pengetahuan Sosial
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20