Page 30 - MODUL 1 VIRUS PSP BARU 2021_Neat
P. 30

MODUL AJAR  BIOLOGI

               E. ASESMEN

               1. Laporan eksplorasi: buatlah laporan hasil  investigasi cara pembuatan vaksin,
                  yang dikerjakan secara berkelompk.

               2. Tugas Projek : Mengkampanyekan solusi pencegahan virus. Membuat solusi
                  bagaimana cara mencegah penularan virus. Laporkan hasil projek dalam bentuk
                  tulisan di Aqun media sosialnya. Line, Intagram, Youtube atau apa saja aqun
                  media sosialnya).



                                                                                  Peranannya
                 No      Jenis Virus
                                                                 Menguntungkan                  Merugikan
                 1       Orthomixivirus                          ………………                    ………………….
                 2       Virus chikungunya                                                 ………………
                 3                                               Pembuatan vaksin          ……………..
                                                                 campak
                 4       Tungro                                  …………………….
                 5       H5N1





                                                    TES FORMATIF INTERAKTIF





               F.  Pengayaan dan Remedial
                      Kegiatan pengayaan,  merupakan kegiatan pembelajaran yang diberikan
                        pada peserta didik yang telah menguasai materi pembelajaran, dengan
                        materi  Jamur.  Dalam pengayaan ini dapat dilakukan dengan beberapa cara
                        dan pilihan, misalnya siswa di persilahkan mencari  bahan bacaan sumber
                        lain yang relevan dengan materi
                      Kegiatan remedial

                       Bagi peserta didik yang telah menyelesaikan  asesmen formatif dan belum
                       mencapai kompetensi yang ditentukan, maka diberi waktu secara terencana
                       untuk kembali mempelajari materi  jamur pada buku teks Biologi SMA Kls X..
                       setelah mempelajari materi, peserta didik diberi soal-soal latihan kembali
                       untuk menyelesaikannya.





                                                               29
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35