Page 4 - E-MODUL PEMBELAJARAN MATERI PELUANG
P. 4

Pertanyaan Pemantik



                   1.  Bagaimana kalian dapat menentukan peluang dari dua kejadian acak yang

                      terkait seperti melempar dua dadu?

                   2.  Dalam  kondisi  apa  kalian  dapat  menjumlahkan  masing-masing  peluang

                      kejadian untuk menentukan peluang dari kejadian yang berhubungan?




               Kata Kunci



               Peluang, ruang sampel, kejadian saling lepas, kejadian tidak saling lepas.






               Peta Konsep



                                              Distribusi Peluang



                        Peluang
                                                                              Kejadian Saling Lepas


                                            Aturan Penjumlahan



                                                                              Kejadian Tidak Saling
                                                                                     Lepas




















                                                                                                        3
   1   2   3   4   5   6   7   8   9