Page 111 - Modul Instalasi Penerangan Listrik
P. 111

INSTALASI PENERANGAN LISTRIK



                           D. Pustaka
                             Kementerian  Pendidikan  dan  Kebudayaan  RI.  2013.  Teknik  Penerangan

                                    Listrik Semester 3 Kelas XI.


                           E. Latihan

                             Amati instalasi pemasangan di sekitarmu dan identifikasi posisi pemasangan
                             perangkat PHB yang digunakan!


                           F. Lembar Kerja Siswa

                             1.  Jelaskan cara-cara pemasangan panel!

                             2.  Jelaskan ketentuan pembuatan panel induk!
                             3.  Jelaskan mengenai  arus  hubungan singkat  sebagai  pedoman pemilihan

                                 panel!
                             4.  Jelaskan pedoman pemilihan panel!

                             5.  Jelaskan ketentuan pembuatan panel untuk distribusi!


                           G. Umpan Balik

                                    Setelah  peserta  didik  menyelesaikan  lembar  kerja  siswa  serta
                             membandingkannya dengan kunci jawaban, kemudian apabila jawaban sudah

                             benar  maka  dapat  dilanjutkan  ke  kegiatan  belajar  berikutnya  akan  tetapi
                             apabila jawaban peserta didik masih  banyak yang salah, maka dianjurkan

                             untuk mengulangi materi yang ada guna untuk mempelajari modul ini.
































                        Instalasi PHB Lampu Penerangan                                               99
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116