Page 28 - ukbm klas 11 GENAP
P. 28
28
3. Lompat Jauh Gaya Menggantung (Schnepper)
TAKE OFF FLIGHT LANDING
G
Setelah kalian mengamati video perlombaan lompat jauh mulai dari awal sampai akhir
maka pada kegiatan belajar 2 kalian melakukan:
Awalan
Tolakan
Saat melayang di udara
Mendarat
Coba kalian tentukan jenis gaya manakah yang sesuai dengan kondisi kalian!
Apabila ada kesulitan pada saat menentukan gaya maka mintalah pendapat pada guru
kalian!
S M A N E G E R I 2 S U R A B A Y A
P E N J A S O R K E S K E L A S X I / G E N A P / 2 0 2 0 - 2 0 2 1