Page 26 - Materi Penyajian Data dan Ukuran Pemusatan Data
P. 26

2023





                               Tabel 12. Nilai Ulangan Harian Matematika
                                   Nilai Ulangan
                                       Harian           Frekuensi (   )
                                                                        
                                       56 – 60                 4
                                       61 – 65                 6
                                       66 – 70                 5
                                       71 – 75                 8
                                       76 – 80                 6
                                       81 – 85                 6

                                                          ∑

                               Buatlah histogram dari data diatas.
                               Penyelesaian:


                                          9
                                          8

                                          7
                                          6
                                         Frekuensi   5

                                          4
                                          3
                                          2
                                          1
                                          0
                                              56 – 60   61 – 65   66 – 70   71 – 75   76 – 80   81 – 85
                                                               Nilai Ulangan Harian

                                          Gambar 12. Histogram Ulangan Harian Matematika Siswa X-B

                                   Adapun  beberapa  kesimpulan  dari  data  histogram  nilai  ulangan
                               harian Matematika siswa kelas X-B sebagai berikut:
                                   1.  Pada  kelas  interval  71-75  mempunyai  frekuensi  paling  tinggi,
                                      yaitu 8 siswa.
                                   2.  Pada  kelas  interval  56-60  mempunyai  frekuensi  paling  rendah,
                                      yaitu 4 siswa.
                                   3.  Pada kelas interval 85-89 mempunyai frekuensi siswa sebanyak 6
                                      siswa.

                       Frekuensi relatif pada histogram berguna untuk menyatakan proporsi data yang
               berada  pada  suatu  kelas  interval.  Frekuensi  relatif  pada  histogram  adalah  proporsi
               frekuensi  suatu  kelas  terhadap  jumlah  seluruh  data. Histogram  frekuensi  relatif  ini
               memberikan tampilan grafis dari distribusi probabilitas, yang dapat digunakan untuk
               menentukan kemungkinan hasil tertentu terjadi dalam populasi tertentu.






   E-Modul Matematika Fase E/Kelas X oleh Juni Selvia                                                       19
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31