Page 18 - Buku Petunjuk Pedoman Tekni G20MTSB (2)_Neat
P. 18
SMPN 03
KOTA BENGKULU PENUTUP
Assallamualaikum.warahmatullah wabarakatuh.
Alhamdulillah penyusunan buku petunjuk sudah
terselesaikan dengan baik dan lancar. Buku petunjuk ini
diharapkan dapat menjadi panduan dalam pelaksanaan
Gerakan "20 Menit Tadarus Sebelum Belajar". Kami mohon
maaf akan kekurangan dan keterbatasan kami dalam
VISI
menyusun buku panduan ini. Kritik dan saran yang
membangun dari semua pihak sangat kami harapkan untuk
perbaikan buku penyusunan tahap berikutnya. Terima kasih
buat pihak-pihak yang terlibat.
Assallamualaikum. warahmatullah wabarakatuh.