Page 10 - baru_LKPD Pengembangan ICT (3)_Neat
P. 10

Membimbing
                         Kelompok  Bekerja


                                                                           Mengerjakan Kegiatan
                                                                                   LKPD
                                                                                  (Sorogan)




                             Untuk melatih pemahamanmu  jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan
                             menggunakan segala sumber belajar yang ada!

             1. Perhatikan gambar berikut ini!











                                         Cuka                        Sabun
                             Sumber: https://rb.gy/m2wjtd Sumber: https://rb.gy/gsy0ka




                Berdasarkan  gambar  tersebut  tunjukkan  mana  yang  merupakan  zat
                bersifat asam dan basa!



















            2.  Ibu sedang mengepel lantai menggunakan sabun pembersih lantai. Sebelum lantai kering
               tiba-tiba  Andi  melewatinya  tanpa  hati-hati  karena  terburu-buru  ke  kamar  mandi
               sehingga Andi terpeleset. Berdasarkan fenomena ini sabun pembersih lantai bersifat asam
               atau basa? Berikan alasannya!





















                                                                                                                 5
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15